Sunday, April 19, 2015

A. Pengertian Cinta kasih Cinta adalah perasaan yang lahir dari hati seseorang ,  yang timbul dengan sendirinya, tidak melihat waktu dan usia, suatu perasaan  ingin menyayangi dan memiliki, seperti perasaan cinta ibu kepada anak , perasaan cinta tuhan kepada umat nya yang bertaqwa. cinta yang tulus akan menimbulkan nilai2-nilai kejiwaan yang...